Longmarch Buruh KSPI : Membelah Bekasi Menuju DKI

Longmarch Buruh KSPI : Membelah Bekasi Menuju DKI

Long march Bandung – Jakarta sedang melintas di Jl. Sultan Agung, Bekasi Barat, ketika menulis catatan ini. Waktu sudah menunjukkan hampir tengah malam. Tetapi Bekasi belum juga terlampaui.

Siang dan malam, panas dan hujan telah mereka lalui. Saya berharap apa yang mereka lakukan akan memberikan inspirasi kepada kita semua. Sebuah kesungguhan dalam memperjuangkan apa yang diyakininya sebagai kebenaran.

Mereka telah mensosialisasikan Sepultura, sejak dari Monumen Perjuangan (Bandung). Besok rombongan diperkirakan sampai di Tugu Proklamasi (Jakarta).

Inspirasi bisa datang dari mana saja.

10297688_10201807524943986_4545180432330538666_n
Satu untuk Sepultura | FSPMI-KSPI bergerak dari pabrik ke publik
10299998_10201809367230042_8193385339761818786_n
Jakarta, kami datang…
10419638_10201809219786356_7609849218159762748_n
Waktu sudah menunjukkan hampir tengah malam. Tetapi Bekasi belum juga terlampaui.
10341950_10201809098623327_373996144201638086_n
Gerimis yang manis. Membelah kota Bekasi..