Skip to content

FSPMI

Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia

  • FB Suara FSPMI
  • Twitter
  • Instagram

Author: Kahar S Cahyono

Diancam Tembak Ditempat, Buruh: Kami Tidak Takut!

Posted on February 20, 2016 by Kahar S Cahyono Posted in Essay Tagged anarkis, Batam, demo

Share

Gerakan buruh saat ini mendapat sorotan tajam. Tidak hanya kelas menengah ngehek yang mulai gusar dengan aksi-aksi massif yang dilakukan buruh. Ketika berada di Batam, Menko Polhukam Luhut Binsar Panjaitan pun  angkat bicara mengenai aksi buruh. Menurutnya, Batam harus membuat […]

Read More

Istana Tegaskan Tak Akan cabut PP Pengupahan, Buruh: “Kami Akan Terus Melawan!”

Posted on October 30, 2015October 30, 2015 by Kahar S Cahyono Posted in Aksi

Share

  Melalui Sekretaris Kabinet Pramono Anung, pemerintah menegaskan tidak akan mencabut pemberlakuan Peraturan Pemerintah Nomor 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan (PP Pengupahan). Menurut Pramono, PP Pengupahan tersebut sudah mengakomodir kepentingan pekerja maupun pengusaha. “Kami menyakini PP Pengupahan ini akan bisa […]

Read More

Penolakan PP Pengupahan Terus Meluas

Posted on October 29, 2015January 8, 2016 by Kahar S Cahyono Posted in Aksi, Siaran Pers Tagged Siaran pers

Share

  Penting bagi kita untuk memberikan ucapan terima kasih kepada buruh Purwakarta yang telah berhasil melakukan mogok daerah. Mereka berhasil mematahkan anggapan banyak orang, bahwa buruh sudah tidak lagi memiliki kemampuan untuk melakukan hal sedahsyat itu: tutup kawasan dan melumpukan […]

Read More

Bukan Hanya Buruh, Pemerintah dan Pengusaha Juga Harus Berkaca

Posted on October 28, 2015January 8, 2016 by Kahar S Cahyono Posted in Opini Tagged Opini

Share

  Tentu saja, kita setuju dengan pernyataan Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Luhut Panjaitan yang meminta elemen buruh untuk tidak hanya menuntut kenaikan upah minimum provinsi melainkan juga meningkatkan produktivitas. Sebagaimana diberitakan sejumlah media, Luhut meminta agar buruh […]

Read More

Tolak PP No 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan, Ini Yang Akan Dilakukan Buruh

Posted on October 27, 2015October 27, 2015 by Kahar S Cahyono Posted in Aksi

Share

Selamat datang rezim upah murah. Inilah rezim yang secara otoriter telah menetapkan formula kenaikan upah minimum berdasarkan inflansi dan pertumbuhan ekonomi. Itu artinya, kenaikan upah hanya dilakukan sepihak oleh Pemerintah, melalui angka-angka yang akan dilansir dari badan pusat statistik. Praktis, itu akan menghilangkan peran […]

Read More

Posts navigation

Older posts

FSPMI on Twitter

My Tweets

FSPMI on Youtube

https://youtu.be/OBJe5jmKcS4

Important Links

  • About
  • KSPI
  • Suara Kaum Buruh

Copyright 2016. All rights reserved.


Back To Top
 

Loading Comments...